Lihat ke Halaman Asli

Yudha Adi Putra

Penulis Tidak Pernah Mati

Bingung Sekolah Dimana

Diperbarui: 22 Juni 2022   13:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Yudha Adi Putra

22/06/2022

Ketika musim sekolah sudah selesai

Ada banyak air mata teurai

Sementara kebingungan memulai

Ketika banyak pilihan menjadi mata rantai

Selanjutnya adakah kesempatan untuk menjumpai

Bertemu harapan dengan senyuman semerbak landai

Entah untuk melanjutkan atau untu memilih usai

Perjalanan harus diteruskan dengan atau tanpa derai

Ada air mata yang menjadi usai

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline