Lihat ke Halaman Asli

Hujan Deras Akibatkan Banjir di Wilayah Jakenan

Diperbarui: 6 Januari 2018   11:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

dokpri

Pati -- Desa diwilayah Koramil 05/Jakenan Kodim 0718/Pati telah terjadi banjir di Desa Sendangsoko, Desa Sembaturagung, Desa Glonggong dan Desa Plosojenar Kecamatan Jakenan, Kabupaten Pati. (Sabtu, 6 Januari 2018)

Laporan dari Babinsa yang memantau di desa binaan, air sudah masuk ke pemukiman warga. Ketinggian air mencapai 30-45 cm. Peristiwa ini terjadi akibat hujan lebat yang turun pada hari Jumat kemarin sore sekitar pukul 14.00 WIB s.d 17.30 WIB. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Danramil 05/Jakenan, Kapten Kav Sukandar di lokasi banjir mengatakan kejadian ini merupakan siklus setiap awal musim penghujan, sehingga masyarakat sudah terbiasa dengan kejadian ini, selain itu Danramil berharap kepada Pemda Pati supaya diupayakan pengerukan sungai Silugonggo yang mulai pendangkalan sehingga bila musim penghujan bisa mengurangi bencana banjir di desa desa sekitar alur sungai.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline