Lihat ke Halaman Asli

Sahyul Pahmi

TERVERIFIKASI

Masih Belajar Menjadi Manusia

Puisi | Menjauhi Lilin

Diperbarui: 9 Januari 2022   22:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Masih kutakut mendekatnya
Kumasih dalam hitamku sendiri
Ia jauh
Nyala di ujung sana

Ia terbakar
Tertawan panasnya
Ia tertiup
Melawan angin

Dari kejauhan yang sangat
Aku ingin menjangkaunya
Merabanya dalam-dalam
Sampai apinya bukan lagi panas

Ia pun tak berusaha mendekat
Ia telah menjadi kekasih malam
Sebuah lilin yang kian meleleh

Aku semakin menjauhinya
Biru-merah nyalanya
Jaminan bahagianya

*****
Makassar. 09/01/2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline