Judul bagai neraca awal
tergantung dalam udara
berhembus beban menanti sandi
yang tak juga menorehkan cerita
tak jua ada gambar dibwahnya
akupun bingung, dimana cerita lama
serta legenda-legenda gila
berapa tua gunung serta langit sebelah sana?
sampai terkubur baur semuanya
.
hasil terakhir adalah detik-detik yang menguap