Lihat ke Halaman Asli

Senja di Jakarta

Diperbarui: 20 Oktober 2018   13:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ini tentang senja

Yang kuhabiskan sendiri bersama secangkir teh dan sebungkus roti

Rasa sore ini menjelma jadi rasa yang rumit

Tak bisa dijelaskan 

Ini tentang langit Jakarta 

Yang bergemuruh mengejar hujan

Berlarian para pekerja kota untuk meneduh 

Sambil melungkupkan tangan mencegah kedinginan 

Ini tentang rindu yang mendalam 

Pada pulau hiburan 

Dimana imajinasi bisa terluapkan meski mulut terbungkam 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline