Masih Selalu Merindu
Di kala senja kan temaram
Hujan rintik masih saja turun
Membasahi dedauanan dan rerumputan
Menghapus debu debu
Yang mengotori daun dan rumput hingga kembali menghijau
Namun rintik hujan itu
Tak bisa menghapus jejak jejak rindu
Rintik hujan justru menyuburkan rasa rindu yang terpendam
Sebab rindu selalu bersemayam