Lihat ke Halaman Asli

Nur Wachid

JURNALIS

SMK Nurut Taqwa Gelar Peringatan Hari Pahlawan Nasional Dimeriahkan Tari Aji Jaran Goyang asal Tari Kabupaten Banyuwangi

Diperbarui: 11 November 2024   09:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Upacara memperingati Hari Pahlawan Nasional 2024./Dok SMK Nurut Taqwa

Upacara dilaksanakan dengan penuh hikmat./Dok SMK Nurut Taqwa

BANYUWANGI: SMK Nurut Taqwa Songgon Banyuwangi Memperingati Hari Pahlawan Nasional 2024 dihalaman Lapangan SMK Nurut Taqwa. Senin, 11/11/2024.

Upacara memperingati hari pahlawan nasional guna meningkatkan nilai patriotisme cinta tanah air bangsa indonesia bertindak sebagai inspektur upacara Abdul Azis, S.Pd guru sejarah SMK Nurut Taqwa.

Siswa SMK Nurut Taqwa saat Menarikan Tari Aji Jaran Goyang asal Tari Kabupaten Banyuwangi. Senin, 11/11/24./Dok SMK Nurut Taqwa

Dalam memperingati hari pahlawan nasional dimeriahkan group teater SMK Nurut Taqwa, tarian aji jaran goyang asal tari Kabupaten  Banyuwangi dan pembacaan puisi untuk para pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan.

Teater yang di tampilkan menceritakan perjuangan para pahlawan indonesia dalam meraih kemerdekaan.

Dalam pelaksanaan upacara berjalan dengan penuh hikmat. Tampak para peserta upacara berseragam   dan datang tepat waktu.

Jurnalis, WHD.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline