Lihat ke Halaman Asli

Peran Pemuda dalam Pembangunan Berkelanjutan di Indonesia

Diperbarui: 12 April 2019   17:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

SDG (SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS)

APA YANG DIMAKSUD DENGAN SDG (SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS?

SDG adalah pusat internasional, lintas-disiplin yang mencakup semua aspek dampak lingkungan dari perkembangan sosial-ekonomi, yang didirikan di Roma pada 10 Februari 2010.

Definisi pembangunan berkelanjutan mengikuti Komisi Brundtland (1987) sebagai: "pembangunan yang memenuhi kebutuhan saat ini tanpa mengurangi kemampuan generasi mendatang untuk memenuhi kebutuhan mereka sendiri".

Prihatin dengan interaksi gabungan antara pembangunan dan lingkungan, tujuannya adalah untuk mencari cara dan sarana untuk mencapai keberlanjutan dalam kegiatan pembangunan manusia seperti pembangunan. Cakupan interaksi antara masyarakat, lingkungan, dan implikasinya.
Penelitian di SDG adalah beasiswa terintegrasi dengan fakultas di seluruh Universitas Eropa dan Mediterania. Relevansi dan validitas penelitian ditingkatkan melalui kerja sama dan perjanjian dengan asosiasi Akademik dan Industri, dengan perhatian khusus kepada negara-negara berkembang.
Pembangunan merupakan salah satu aspek yang terpenting di dalam negara.

Pembangunan mempunyai banyak arti, salah satunya diantaranya adalah proses perubahan, peningkatan dari keadaan yang sebelumnya, dan perbaikan suatu wilayah atau daerah dalam suatu negara menuju hal yang lebih baik yang bertujuan tidak lain untuk meningkatkan kesejahteraaan masyarakat, dan memajukan pemerintah dalam suatu negara.

Pembangunan ini diartikan sebagai perubahan yaitu mampu mensejahterakan kehidupan masyarakat yang tentunya agar lebih baik dari sebelumnya, dan pembagunan diartikan sebagai pertumbuhan adalah suatu kemampuan untuk meningkatkan masyarakat agar semakin berkembang, hal ini telah mutlak terjadi dari segi kulitatif maupun kuantitatif yang harus mengalami peningkatan dalam pertumbuhan.

APA TUJUAN DARI ADANYA SDG (SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS)

Tujuan dari adanya Sustainable Development Goals disingkat dengan SDGs adalah unutuk mencapai 17 tujuan, dengan 169 capaian yang telah ditentukan oleh PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa) sebagai agenda pembangunan dunia untuk mencapai kemaslahatan manusia dan bumi. Tujuan ini dibentuk bersama negara-negara lintas pemerintahan pada resolusi PBB yang terbit pada 21 Oktober 2015 sebagai ambisi pembangunan bersama hingga tahun 2030.  Tujuan ini adalah kelanjutan atau pengganti dari SDM yang ditandatangani oleh pemimpin dari 189 negara sebagai Deklarasi Milenium di markas besar PBB pada tahun 2000 dan tidak berlaku lagi sejak akhir 2015.

APA SAJA RUANG LINGKUP KEBIJAKAN SDG (SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS)

Pembangunan yang lebih berpusat pada pertumbuhan ekonomi menjadikan pertumbuhan ekonomi itu berada di atas manusia dan ekologi yang menjadi tumpuan kesejahteraan manusia. Kegiatan perusahaan hanya dilakukan untuk meningkatkan keuntungan pribadi, dan tanpa memperdulikan persoalan lingkungan hidup dan atau kepentingan masyarakat umum. Perusahaan juga demikian merupakan perusahaan yang menggunakan paradigma ekonomi konvensional. Dan berdasarkan paradigma konvensional, sumber kekayaan alam dikeruk tanpa memikirkan generasi yang akan datang. Dari kekayaan bumi ditambang habis, hutan digunduli, air sungai, dan juga laut dicemari. Semua itu hanya berorientasi pada pertumbuhan ekonomi (economic growth). Oleh karena itu, diperlukan visi pembangunan yang mendahulukan kesejahteraan bagi masyarakat.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline