Lihat ke Halaman Asli

Lagi Menginginkamu

Diperbarui: 26 Juni 2015   00:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kepada dedaunan yang meneteskan airnya di pagi hari

Berikan aku setetes mata air pelepas dahaga ini

Rehidrasi aliran darahku dengan kesejukanmu

Bersihkan kotoran darahku dengan oksigenmu

Indahkan dunia dengan hijaunya dirimu

Dan katakan pada udara aku menginginkamu

Sejuta makna dalam satu rahasia dirimu

Getarkan detak-detak jam dindingku

Menunggu dan memanggil dalam kesejukanmu

Seperti keikhlasan kayu yang terbakar oleh api

Menyisakan abu-abu yang berterbangan tiupan angin

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline