SEJARAH BERDIRINYA KABUPATEN PASAMAN
Kabupaten Pasaman merupakan suatu daerah yang berada dalam kawasan paling utara, wilayah Sumatra Barat. Berdasarkan letak geografisnya terletak di pedalaman Sumatra barat yang dilintasi garis khatulistiwa dan memiliki batas-batas sebelah Utara yang berbatasan dengan kabupaten Mandailing Natal dan Padang lawas Sumatra Utara. Dibagian timur berbatasan dengan Rokan hulu dan kabupaten limapuluh kota sedangkan dibagian selatan berbatasan dengan kabupaten Agam dan bagian barat berbatasan dengan kabupaten Pasaman Barat.
Dengan begitu wilayah Pasaman mengalami kontrak bahasa antar daerah yang memiliki bahasa yang berbeda-beda, sehingga kabupaten Pasaman memunculkan bahasa di daerahnya. Di daerah Pasaman terdapat dua penduduk yaitu penduduk Minangkabau dan penduduk Mandailing. Penduduk Minangkabau (Rao ) yang berasal dari teluk Tonkin di daratan Asia yang mendukung kebudayaan paleotikum,mezolitikum dan juga neolitikum. Sedangkan masyarakat Mandailing berasal dari kabupaten Mandailing Natal yang menggunakan berbagai bahasa yang bervariasi salah satunya yaitu bahasa Mandailing.
TABEL PENDAPATAN DAN PENGELUARAN PEMERINTAH KABUPATEN PASAMAN 2023
1. Pada pasal 3 pendapat daerah sebesar Rp 1.065.653.100. 252.00 dimana uang ini bersumber dari pendapat asli daerah, pendapat transfer dan juga dari pendapatan lain-lain, pendapatan daerah yang sah.
adapun tabel Pendapatan daerah kabupaten Pasaman yang sebagaimana dikatakan pad
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H