Lihat ke Halaman Asli

Mengapa ?

Diperbarui: 17 Juni 2015   19:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Mengapa ?
Mengapa aku harus mengenalnya ?
kalau pada akhirnya, ku harus melupakannya
Apa karna setiap ada pertemuan harus ada kata perpisahan ?

Mengapa Aku peduli dan perhatian padanya ?
Sedangkan Ia tak pernah peduli paada ku
Mengapa Aku menyayanginya ?
Padahal Ia tak pernah menyayangi Ku

Mengapa Aku selalu memikirkannya ?
Sedangkan belum tentu Ia memikirkan Ku
Mengapa Aku selalu berharap Ia selalu ada di sisi Ku ?
Padahal banyak orang yang selalu hadir di dekat Ku
untuk mengisi dan menemani hari-hari Ku

Mengapa Aku selalu berharap akan Dirinya ?
Sedangkan banyak sekali orang yyang mengharapkan Ku
Bodohkah Aku ?
Jika berharap untuk memilikinya ?

Namun lebih bodoh mana ?
Jika Aku melepaskan Perasaan Ku tentangnya
Hanya untuk orang lain yang mencintai Ku
Tapi Aku tak mencintainya

Mana yang di namakan cinta sesungguhnya ?
Dia yang mencintai Ku ?
Atau Aku yang mencintainya ?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline