Lihat ke Halaman Asli

Nur Laila Sofiatun

Guru dan Penulis

Hanya Embun

Diperbarui: 24 Maret 2022   16:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilutrasi tetesan embun di pagi hari (sumber: bunga

Hanya embun, tak sampai rintik

Hanya mendung, tak sampai petir

tapi sungguh rasa ini begitu getir

Hanya malam yang bisa mengerti

Hanya sunyi yang bisa menemani

Janya bintang yang menerangi

Hanya angin yang mengipasi

Hanya dan hanya mimpi

yang mampu membuatku berhenti

dari angan yang belum pasti

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline