Lihat ke Halaman Asli

Nur Fajri

Welcome to My blog diary

Bertanya-tanya

Diperbarui: 3 Juli 2022   22:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku selalu menyimpan luka, jauh di dalam diriku

Sambil berjalan di atas trotoar

Memunguti semua hal-hal pahit untuk kujadikan penawar

Aku selalu sendirian, jauh di dalam riuh gelak tawa dan pertemanan

Seperti terpecah dan menetap di beberapa dimensi

Merasakan semua kegilaan diantara arus bolak balik poros kehidupan

Aku selalu mengendarai perasaan, jauh di dalam pertengkaran logika dan keputusasaan

Menjadi baik tanpa sadar, menjadi buruk tanpa kendali

Menvonis diri dalam kemalangan

Aku selalu berusaha sekuatku, jauh di dalam kemalasan orang-orang

Menuai pengakuan hingga kembali berada pada titik paling rendah kehidupan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline