Lihat ke Halaman Asli

Nugroho Anggara

Guru Bahasa Inggris dan Penulis.

Puisi: Petir (Makna Satu Kata)

Diperbarui: 13 Mei 2023   09:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Eden Channel.com

Diawali dengan gelap, lalu menyambar.

Tidakkah familiar dengan seseorang?

Terangnya langit tidak menjamin tidak muncul lagi.

Tidak akan berhenti sampai puas diri.

Cepat, keras, dan merusak.

Siapa yang disambarnya? Yang paling tinggi

Dengan cara apa menyambarnya? Dengan hati-hati.

Cepat, keras, dan merusak.

Apalah daya jika ada yang begitu

Selalu tersambar jika terlihat tinggi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline