Lihat ke Halaman Asli

Dr. Nugroho SBM MSi

Saya suka menulis apa saja

Bunga Cempaka dan Sang Pengantin

Diperbarui: 27 Juli 2024   13:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber gambar: pexels.com

Sang pengantin tampak bahagia pada hari upacara perkawinan mereka

Pada ritus upacara bunga cempaka selalu menyertainya

Cempaka dalam bahasa Jawa disebut sebagai bunga Kantil yang sarat makna

Kantil bermakna kemesraan, kesetiaan, dan cinta

Harapannya semua makna mulia itu akan terus menyertai pasangan hingga akhir hidupnya

Ketika akhir hidup sampai, bunga Kantil akan ditebar pula di pusara

Harapannya meski berbeda alam antara yang sudah tiada dan masih di dunia tak terpisahkan atau Kantil (melekat) selamanya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline