Pesta lima tahun sekali usai baru saja
Pesta itu lebih layak disebut pertandingan yang menegangkan daripada pesta yang menghadirkan suka cita
Para pemain dan penonton tak sengaja mengoyak merah putih lambang persatuan nusa dan bangsa
Ada marah dan luka di sana
Tapi ingat pesta dan pertandingan itu telah usai atau paripurna
Mari jahit kembali merah putih yang terkoyak menjadi utuh sempurna
Mari kembali bersama memperjuangkan Indonesia damai sejahtera
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H