Lihat ke Halaman Asli

Torehan Kisah Hidup

Diperbarui: 24 Juni 2015   12:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Banyak cerita didalam kehidupan ini..

Tangis dan tawa itu selalu hadirkan kisah

Tak pernah terfikiirkan olehku.. bisa berada di sini..

Perjalanan yang harus ditempuh tak ada yang tau..

Sepeti apa jalannya ke depan ..

Seberapa terjal  langkah hidupku ..

Derasnya ombak di pantai pun tak mampu melukiskannya

Senyuman mentari setiap pagi sambut hari-hariku..

Tiap-tiap hari memiliki keindahannya..

Dan semua itu takkan pernah terulang kembali ..

Proses pendewasaan diri yang mewarnai kehidupan ,..

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline