Lihat ke Halaman Asli

Resep Kue Lebaran

Diperbarui: 20 Juni 2015   03:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Parenting. Sumber ilustrasi: Freepik

Lebaran sudah menjelang, kita harus sudah menyiapkan segalanya sob. Sebagai seorang wanita kita yang bertanggung jawab dalam urusan dapur. Seperti halnya tahun-tahun yang lalu, tahun ini kita juga harus membuat hidangan untuk jamuan sodara kita yang bersilaturahmi ke rumah.

Sekedar untuk camilan sebagai teman ngobrol, rasanya sangat cocok bila kita buatkan kue kering. Kumpulan Resep Kue Lebaran saya sebenarnya sangat banyak sob. Namun untuk kali ini akan saya bagikan Resep Kue Kembang Goyang untuk Anda semua. Kenapa Kembang Goyang? ya karena selain lezat, kue ini sangat simpel dan mudah sekali dibuat di rumah. Bahan bahannya pun juga sangat mudah didapatkan.

Resep Kue Lebaran Kembang Goyang Bawang

>> Bahan :

- 250 gram tepung beras

- 150 gram tepung tapioka

- 1/2 sdt garam

- 1/2 sdt kaldu ayam bubuk

- 2 kuning telur, kocok lepas

- 120 ml air hangat

- 6 sdm air kapur sirih

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline