Pertanyaan tersebut tercetus setelah bertemu dengan saya. Dia yang tak sengaja melihat KTP saya kemudian bertanya apa golongan darah kedua orangtua. Takdinyana, pertanyaan tersebut pun keluar.
"kok bisa ya?'
Tenaanngg,,
Tidak ada yang bermain api kok...
Penjelasan sederhananya seperti ini :
1. Golongan darah A bergenotip IA IA dan IA IO
2. Golongan darah B bergenotip IB IB dan IB IO
3. Golongan darah AB bergenotip IA IB
4. Golongan darah O bergenotip IO IO
Untuk masalah diatas pembuktiannya seperti ini :
Pria dengan golongan darah A X Wanita dengan golongan darah B