Sumber daya Satpam bukan robot pada saat tugas malam hari yang selalu tetap stand by dan siaga dalam kondisi apapun, namun bukan berarti meninggalkan pos jaga untuk mencari tempat tidur atau istirahat karena sudah merasa capek atau lelah "itu tidak di benarkan" meskipun situasi sepi dan aktivitas tidak terlalu padat "bukan berarti bisa tidur saat bertugas malam hari".
Persepsi secara umum "bahwa indikasi Satpam mencari tempat istirahat" karena berpikir bahwa lokasi aman dan pelaku tindakan kriminal serta tidak akan melakukan tindakan kejahatan di area kerjanya, ini lah yang terbalik keberadaan Satpam baik dalam situasi ramai dan sepi saat bertugas malam hari "Sosok Satpam Harus Tetap Berada di Pos Jaganya Masing-masing".
Bukan kucing-kucingan dengan rekan kerjanya atau dengan pimpinan-nya mencari tempat yang nyaman untuk istirahat? Biasanya berbagai macam alasan entah itu mencari makan, beli rokok, telepon hal yang penting, sholat, dan lain sebagainya. Hanya untuk istirahat, karena terus terang izin tidur pasti tidak diperbolehlan oleh komandan regunya "nah ngak tahu juga kalau tidak ada komandan regunya" bagaimana perilaku Satpam malam hari?
Basicly, Satpam yang bertugas malam hari tentu sudah mempersiapkan amunisi dari siang hari untuk menjalankan tugas malam hari seperti tidur secukupnya, jangan sampai dianggap santai karena tugas malam hari tidak dilihat banyak orang "sebetulnya yang perlu digaris bawahi" Satpam pasti mengalami rasa ngantuk terutama pada saat pagi hari atau di atas jam 12 - 6 pagi hari "bukan secara bergantian tidur", karena normalnya manusia pada umumnya "waktunya tidur malam hari.
Apalagi "Pos jaga tetap" harus dijaga oleh Satpam seperti akses keluar/masuk kendaraan, orang, barang yang bersifat 24 jam "wajib dijaga oleh Satpam" hal ini bisa juga "kong kali kong" dengan rekan kerja atau secara bergantian istirahat alias tidur, naas-nya meskipun bergantian yang di posnya tetap tertidur dan rekannya tidak balik-balik ke pos, ini hanya analisa semata terhadap perilaku Satpam jaga di pos malam hari.
Jadi, meskipun berdua jaga di pos, seharusnya tetap stand by dan mengamati situasi area sekitar lingkungan kerja dan ada teman mengobrol tentang apapun bisa sharing tentang situasi malam hari, kerawanan ditempat kerja, ngobrol tentang keilmuan Satpam, dan lain sebagainya. Memang sebagian orang tidak begitu banyak yang tahu tentang aktivitas Satpam malam hari kecuali yang sudah berkecimpungan menjadi Satpam sebelumnya.
Berikut tips untuk mengurangi ngantuk dan jaga malam hari tetap sehat secara pikiran, tenaga, fisik dan mempunyai ide dari kegiatan menjalankan tugas dan pekerjaan dingkungan kerja:
1. Kesadaran Satpam :
Ini yang utama, jika tidak datang dari diri Satpam itu sendiri pasti merasa akan musnah dari tanggung jawab meskipun kopi sudah disediakan satu teko atau satu galon "kalau ngantuk tetap lah ngantuk" apalagi siang harinya tidak tidur atau tidak istirahat, mungkin karena ada sampingan seperti ojek, buka warung, usaha maupun bisnis laninnya. Jadi, kesadaran disini mengajak kepada rekan Satpam untuk menjaga fisik jaga malam hari dan tidak tidur?
2. Kegiatan Patroli :
Kegiatan patroli menjadi kewajiban seorang Satpam untuk melakukan pengecekan dan pengamatan diarea lingkungan kerja, meskipun terkadang tempat kerjanya tidak begitu luas "solusinya tetap berdiri tetap bergerak 5 langkah kedepan biar ngantuk tidak semakin parah" ini menjadi kebiasaan, kalau sudah ngantuk bawaannya hanya diam dan duduk saja "pasti tidur" disitulah tanggung jawab Satpam diuji.