Lihat ke Halaman Asli

Felinnnn25

mahasiswi

Andi Sumangerukka Pernah Berkata, "Sultra yang Sejahtera Harus Dimulai dari Diri Kita Sendiri"

Diperbarui: 23 November 2023   18:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Andi Sumangerukka sedang cek kesehatan. (Dokumen pribadi)

Seperti yang terjadi pada tahun-tahun sebelumnya, akhir tahun selalu dirangkaikan dengan musim hujan yang kian tak menentu. Masuk musim penghujan, juga bebarengan dengan kegiatan kampanye, yang mengharuskan para relawan dan para calon memiliki stamina yang baik guna memaksimalkan waktu kampanye yang pendek. 

Sebagai calon pemimpin Sulawesi Tenggara (Sultra), melalui Gerakan Sultra Maju, Andi Sumangerukka mengajak masyarakat untuk selalu menerapkan pola hidup sehat terutama menjelang musim penghujan seperti sekarang ini. Maka dari itu, beliau memiliki strategi dalam mengajak masyarakat Sultra untuk melakukan hal-hal positif, yakni dengan cara rutin berolahraga, mengurangi makanan instan, istirahat yang cukup, perbanyak minum air putih, dan selalu sedia payung atau mantel jika sedang di luar ruangan.

Insya allah dengan beberapa cara diatas, tubuh kita akan tetap terjaga kesehatannya. Sultra yang Sejahtera harus dimulai dari diri kita sendiri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline