Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Kepada Tetangga Tercinta

Diperbarui: 26 April 2021   09:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

https://www.voa-islam.com

Menyumpah, menyampah, begitu keji fitnah

Merusak, menyakiti, menikam dengan egonya

Manusia-manusia munafik tersenyum gembira

Tiap gores luka-luka ada harga

Ada masa jikalau kau tak mampu bicara

Penyesalan tak kuasa tutupi dosa-dosa

Ambisi membakar diri hingga ke tulang

Setiap yang nyata ternyata delusi semata

Bagaimana aku peduli pada tiap suku kata terucap?

Ucapan sia-sia penuh cerca cela hinaan busuk

Tangan tuhan tepat di atas telapak tanganku

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline