Lihat ke Halaman Asli

Sekandal Cak Imin "Koalisi Selingkuh"

Diperbarui: 2 September 2023   14:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Sabtu 2 november 2023 terjadi deklarasi calon presiden anis baswedan dan calon wakil presiden cak imin  di hotel majapahit surabaya sekitar pukul 14:30 Wib..

Banyak hal menarik yang bisa di bahas dari di deklarasikanya cak imin sebagai calon wakil presiden dari anis baswesan 

Karena seperti yang kita tahu safari politik cak imin sudah di lakukan sejak 2022 yang mendukung calon presiden prabowo subianto

Namun seiring waktu berjalan nampaknya cak imin tidak mendapat kepastian akan mengamankan kursi calon wakil presiden 

Berpindahnya cak imin ke kubu anis mengejutkan seluruh pimpinan parpol sampai anis di sebut sebagai penghianat oleh partai demokrat dan cak imin di kutip dari kata kata ketua umum PAN Julhas "beloknya tidak ngasih aba-aba atau lampu sen"

Rakyat menilai terjadi koalisi selingkuh antara nasdem dan PKB karena secara brutal cak imin mengatakan bersama siapapun calon presidenya pokonya wakilnya harus saya ujar cak imin

Opini masyarakat bermunculan sehingga ramai di bahas oleh para pengamat politik bahwa koalisi selingkuh ini justru merusak integritas dari anis baswedan karena pola politik cak imin yang sangat fulgar.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline