Lihat ke Halaman Asli

Terjepit di Antara Harapan dan Kenyataan, Kisah Kelas Menengah yang Berjuang

Diperbarui: 23 September 2024   08:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Masyarakat kelas menengah adalah kelas sosial yang berada di antara kelas pekerja dan kelas atas. Memiliki pendapatan yang cukup untuk sehari-hari dan sedikit membeli barang mewah seperti makan di restoran atau liburan. Masyarakat kelas menengah masih tetap bergantung pada pinjaman untuk membeli barang-barang mahal seperti kendaraan ataupun rumah.

Menurut Bank Dunia kelas menengah di Indonesia di tandai dengan pengeluaran perorang dalam sebulan sebesar Rp 1-6 juta. Di data yang lain menyebut sampai di angka maksimal 9 juta.

Ciri-ciri masyarakat kelas menengah

1. Pendapatan 

    Pendapatan kelas menengah cukup untuk kebutuhan dasar dan sedikit kelebihan untuk pendidikan tinggi dan tabungan.

2. Pendidikan 

    Mereka cenderung memiliki akses yang baik terhadap pendidikan sampai perguruan tinggi.

3. Pekerjaan 

    Masyarakat kelas menengah bekerja disektor formal seperti pendidikan, kesehatan, administrasi atau jasa profesional.

4. Kehidupan stabil

   Mereka punya akses yang lebih baik ke layanan kesehatan, tempat tinggal layak dan fasilitas umum.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline