Si Manis Penurun Berat Badan
Konten bisa disaksikan di ig saya:
Waktu berbuka puasa adalah waktu yang paling dinanti. Sesuai dengan anjuran Rasulullah saw, kita harus menyegerakan berbuka puasa atau takjil.
Dalam bahasa Arab, takjil artinya menyegerakan untuk berbuka.
Istilah ini diambil dari tradisi Rasulullah saw, yang menganjurkan segera berbuka dengan kurma, madu, atau air putih.
Namun, sekarang orang cenderung membatalkan puasa dengan menyantap aneka es atau hidangan sarat gula, dalam porsi besar pula! Akhirnya, manfaat berpuasa yang seharusnya bisa menstabilkan gula darah, tidak tercapai. Sebaliknya, bobot tubuh justru makin melonjak!
Sebaiknya, pilih hidangan takjil yang mengandung karbohidrat kompleks, yang bisa diubah menjadi energi. Kalau perlu, ganti gula dengan madu. Selain kandungan kalori yang lebih rendah, madu juga lebih mudah dicerna dan menyediakan lebih banyak energi bagi tubuh.
Apakah madu bisa menurunkan berat badan?
Jawabannya adalah "Ya"