Lihat ke Halaman Asli

PAUD Bergengsi

Diperbarui: 24 Juni 2015   00:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku berdiri untuk mengembangkan potensi

Dengan metode yang bervariasi

Melalui media dan lingkungan untuk bereksplorasi

Aku berdiri demi sebuah generasi

Yang ku bimbing sejak dini

Agar mampu menyesuaikan diri

Aku berdiri agar dapat melatih

Melatih kemampuan untuk bersosialisasi

Dan pendidikan sebagai investasi

Itulah PAUD bergengsi…

Sebuah pendidikan anak usia dini

Dengan sebuah evaluasi melalui observasi

dan partisipasi

Itulah PAUD bergengsi…

Sebuah pendidikan yang mempunyai banyak fungsi

Fungsi adaptasi, fungsi sosialisasi,

fungsi pengembangan potensi,

fungsi bermain variasi, dan

fungsi ekonomik sebagai investasi

Itulah PAUD bergengsi…

Dengan sebuah landasan yang sangat mendasari

Yang terdiri dari yuridi, filosofi dan religi,

serta keilmuan yang bersifat isomorfi

Itulah PAUD, PAUD, PAUD yang bergengsi…




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline