Bingung mau masak apa? ini dia resep masakan simple yang pasti bahan-bahannya ada di rumah anda, Terong raos.
Terong raos adalah salah satu hidangan khas Sunda yang terkenal karena kelezatannya. Dengan tekstur terong yang lembut berpadu
dengan balutan tepung yang gurih serta bumbu yang khas, menu ini cocok disajikan sebagai lauk atau camilan. Berikut adalah langkah
langkah memasak terong raos yang sederhana namun tetap menggugah selera.
Bahan Utama:
2 buah terong ungu besar
100 gram tepung terigu
50 gram tepung beras
1 butir telur ayam
200 ml air es