Lihat ke Halaman Asli

NAURA SA

PELAJAR KELAS 9 DI UPT SMP NEGERI 3 GRESIK

Yuk! Intip Perjuangan Seorang Ratu dalam Melindungi Anak-anaknya dalam Serial Drama Korea "Under The Queen's Umbrella"

Diperbarui: 3 Maret 2023   11:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: tribunnews.com

Under The Queen's Umbrella merupakan Saeuguk drama historikal fantasi asal Korea Selatan garapan seorang penulis naskah yaitu Park Ba-Ra yang disutradarai oleh Kim Hyung-Sik. Drama ini berlatar belakang pada era Dinasti Joseon.

Di dalam drama berlatar sejarah ini menggunakan pemikiran/mindset yang terbuka dan tidak kaku dalam mengambil suatu tindakan dan keputusan, di dalam drama asal Korea ini juga terdapat banyak sekali makna, tujuan, rintangan, dan arti hidup yang bisa kita temui di dalam kehidupan sehari-hari.

Drama yang dibintangi oleh Kim Hye-So ini rencananya akan digarap  hingga 16 episode, dan ditayangkan pada tanggal 15 Oktober 2022, serta disiarkan pada hari Sabtu dan Minggu pukul 21.10 KST (19.10 WIB) di tvN ataupun Netflix.

Pada tanggal 4 Desember 2022, episode terakhir drama ini mencetak rating rata-rata nasional sebesar 16,9 persen. Angka rating dari drama yang berlatar sejarah ini mengalami kenaikan dari episode sebelumnya yaitu episode 15 yang mencetak rating 13,4 persen.

Yuk! Mari kita ulas pemeran dalam drama ini beserta peranannya

Pemeran 

Dalam drama ini terdapat aktor dan aktris yang mendapatkan peran sebagai karakter di drama garapan Kim Hyung-Sik, berikut ini adalah pemeran dalam drama Under The Queen's Umbrella :

  • Kim Hye-Soo berperan sebagai Ratu Im Hwa-Ryeong

screenshot-2022-10-18-065736-6cc8fb30a53cb94225d58294f510487f-600x400-64016dfe4addee4bb628e0a2.png

Sumber: idntimes.com

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline