Lihat ke Halaman Asli

Natalia Christine

an unique girl

Mengenal Siaran Pers dan Cara Penulisannya

Diperbarui: 20 Oktober 2020   10:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Media. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

Pernahkah kamu mendegar siaran pers?  Atau pernahkah kamu menghadirinya?  

Jika pernah,tentunya siaran pers tidak asing lagi bagimu. Namun jika belum, kita akan bahas lebih dalam mengenai siaran pers.

Siaran pers adalah sebuah naskah berita atau rekaman berisikan informasi yang dibuat oleh seorang PR (Public Relation) dan ditujukan pada media.

Sama hal nya dengan berita, siaran pers juga memiliki karakteristik dan struktur penulisan. 

Karakteristik siaran pers ialah memiliki nilai berita yaitu aktual (terbaru), faktual (sifatnya nyata), menarik, dan penting.

Berikut adalah struktur penulisan siaran pers :

  • Judul
  • Baris tanggal
  • Teras berita
  • Tubuh atau isi berita

Cara menulis naskah siaran pers yang baik :

  • Tulislah dengan penggunaan gaya penulisan berita
  • Tulislah naskah tidak terlalu panjang, dan juga tidak terlalu pendek
  • Gunakan unsurberita 5W + 1H
  • Tidak bertele-tele, langsung pada pokok permasalahan yang ada
  • Sertakan nomor kontak lebih dari satu
  • Tulislah pada kertas berkop surat, agar resmi

Beberapa jenis siaran pers :

  • Siaran Berita
  • Bisnis Baru
  • Siaran Pers Acara
  • Siaran Pers Kemitraan
  • Siaran Pers Perubahan Staf dan Karyawan




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline