Lihat ke Halaman Asli

Natasya Putri

Mahasiswi

Hadis sebagai Sumber Utama dalam Kajian dan Pemahaman Islam

Diperbarui: 17 Juni 2024   13:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(https://www.canva.com/design/DAGIXdGF9D4/_Uaz0cJVLVZ4XasGguy5Bw/edit)

Kalimat Topik:

Hadis merupakan salah satu sumber utama dalam kajian Islam yang mendukung Al-Qur’an dalam membentuk pemahaman dan praktik keagamaan.

1. Definisi Hadis Sebagai Sumber Kajian Islam:

Hadis secara umum merupakan segala sesuatu yang disandarkan kepada Nabi Muhammad SAW dari perkataan, perbuatan, taqrir, atau sifat. Hadis adalah sumber kedua hukum Islam setelah Al-Qur’an, menjadi sandaran ajaran Islam dan menjelaskan ajaran-ajaran dalam Al-Qur’an terkait kehidupan sosial, keagamaan, dan perbuatan sehari-hari. Menurut kalangan Syi’ah, hadis disebut sebagai Khabar atau berita dan harus disandarkan kepada Ali bin Abi Thalib dan imam Syi’ah.

2. Landasan Hadis Sebagai Sumber Kajian Islam:

Dalil-dalil Al-Qur’an yang menjadi landasan hadis sebagai sumber kajian Islam antara lain:

1. Q.S. An-Nisa (4): 59: Menekankan pentingnya ketaatan kepada Allah dan Rasul.

2. Q.S. Al-Hasyr (59): 7: Menyuruh umat untuk mengambil apa yang diberikan Rasul dan meninggalkan apa yang dilarangnya.

3. Q.S. An-Nisa (4): 80: Menyatakan bahwa ketaatan kepada Rasul sama dengan ketaatan kepada Allah.

4. Q.S. Al-Imran (3): 31: Menghubungkan cinta kepada Allah dengan mengikuti Rasul.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline