Lihat ke Halaman Asli

Venansya Maulina Praba

her name will be fearless

Akhir Tahun

Diperbarui: 30 Desember 2020   07:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Agaknya matahari muncul di ufuk timur

Bukan akhir tahun yang kerap sendu

Tapi beradu membayar rindu

Hujan terus bertandang

Membasuh luka sepanjang jalan,

mengemas kenangan dengan tenang. Bukan beranak pada Desember yang mengerang.

Tengoklah bulan depan

Kuharap kamu tak lagi muram

Ia datang dengan serigala perjanjian

Tepati dengan teliti

Mohon jangan kamu kutuk

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline