Lihat ke Halaman Asli

Diklat Wawasan Kebhinekaan Global (WKG) pada PPG dalam Jabatan Kelas Informatika Kemendikbud Kategori 1 Gelombang 3 Tahun 2024

Diperbarui: 14 Januari 2024   15:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Kegiatan Diklat WKG untuk Daljab Reguler informatika  dilaksanakan mulai pukul 08.00 s.d. 17.00 WIB pada Hari Minggu Tanggal 14 Januari 2024 secara daring. Kegiatan dilakukan selama satu hari dengan waktu 10 JP (1 JP = 50 menit). Ada lima topik yang di bahas dalam diklat WKG

  • Kebinekaan global
  • Kebinekaan Indonesia
  • Damai dengan diri sendiri
  • Keberagaman disekolah
  • Menuju sekolah damai

Sesi satu Dosen Pemateri Sesi 1 : Prof. Dr. Hakkun Elmunsyah, S.T., M.T. membahas topik 1-3, pada saat penyampaian materi di sesi pertama Prof. Dr. Hakkun Elmunsyah, S.T., M.T memberikan contoh -- contoh dan memberikan pertanyaan-pertanyaan yang sesuai dengan topik 1-3 sehingga mahasiswa aktif dalam kegiatan diklat WKG, terjadi intraksi dan diskusi antara dosen dengan mahasiswa.

Sesi kedua Dosen Pemateri Sesi 2 : Mohamad Rodhi Faiz, S.T., M.T. membahas topik 4-5, topik 4-5 disini dimulai dari jma 13.00 sampai selesai, di topik 4 -5 ini mahasiswa dibagi menjadi kelompok untuk membahas masalah msalah yang di persentasikan oleh desen, ada kelompok yang menjadi peran kepsek, guru, wali murid, siswa dan Yayasan, dan kelompok selanjutnya merefleksikan hasil diskusi yang di paparkan dari kelompok yang persentasi.

Setelah diklat WKG ini mahasiswa di beri tugas untuk merefkesikan hasil dari materi yang sudah di sampaikan oleh dosen pemateri 1 dan 2. Dan memposting tugas tersebut ke dalam media social serta di screen shut, sebagai bukti bahwa mahasiswa sudah mengerjakan.

Deskripsikan refleksi setelah mengikuti kegiatan Diklat Wawasan Kebhinekaan Global!

No

Topik

Hasil Refleksi

1

Kebhinekaan Global 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline