Lihat ke Halaman Asli

NAEHAN SIAHAAN

NAEHAN SIAHAAN

Menggambar Alam Sahabat Saya untuk Perlombaan KAO - Jepang

Diperbarui: 19 Agustus 2022   11:59

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi


Alam Sahabat Saya

Hi teman-teman, gambar saya kali ini bertemakan alam. Saya mencoba menggambarkannya dengan warna-warni yang cerah dan mencolok yang bertujuan untuk menunjukkan harmoni semua ciptaan yang ada di alam. Ada lukisan pohon besar yang digambarkan memeluk seorang gadis yang mewakili manusia dan seekor monyet yang mewakili bintang.

Perkembangan dunia yang semakin pesat ini memberikan tantangn sendiri bagi pelestarian alam. Adalah tugas kita semua untuk menjaga dan melestarikan alam agar bumi kita semakin layak dihuni oleh semua makluk. 

Menjaga dan melestarikan alam bisa dilakukan dengan berbagai cara, misalnya tidak membuang sampah sembarangan, tidak membakar sampah, menghemat energy, menanam pohon dan melarang perburuan binatang liar. Sebagai seorang pelajar, saya ingin menjadi sahabat untuk alam dengan melakukan hal-hal yang bermanfaat bagi alam. Semoga kita semua menjadi sahabat untuk alam kita, agar alam pun bisa melindungi kita.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline