Gadget adalah alat atau perangkat elektronik dalam bentuk ukuran kecil yang memiliki fungsi khusus, bersifat portabel yang mudah dan praktis di bawa kemana saja. Media sosial adalah alat komunikasi atau platfrom digital yang digunakan penggunanya untuk membagikan konten yang dibuat berupa tulisan, foto, audio, dan video serta dapat berinteraksi dengan pengguna lain.
Dengan adanya media sosial kita dapat mencari tahu hal yang ingin kita cari dan dapat mengetahui berita yang tidak kita ketahui.
Dampak positif dan negatif penggunaan media sosial bagi anak dibawah umur :
1. Dampak Positif
- dapat membantu anak berkomunikasi dengan teman-teman dan keluarga yang jauh
- dapat medapat membantu anak berkomunikasi dengan teman-teman dan keluarga yang jauhmbantu anak tahu banyak hal-hal baru
- membantu anak mendapatkan teman baru
- membantu anak memahami teknologi dan dapat mengembangkan keahlian teknis
2. Dampak Negatif
- jam tidur anak dapat terganggu.
- anak dapat mencontoh sikap yang tidak baik atau perilaku negatif.
- terganggu nya konsentrasi anak.
- Anak-anak yang menggunakan media sosial dapat menjadi korban cyber bullying.
- banyak predator online yang mengincar anak.
- dapat membuat anak kurang produktif.
solusi untuk orang tua mencegah anak menggunakan gadget.
jangan memberikan gadget pada anak dibawah umur tetapi apabila diharuskan menggunakan gadget orang tua dapat memantau, mengawasi dan memperhatikan anak nya menggunakan gadget agar tidak disalahgunakan, ajak anak ngobrol dan bermain tanpa gadget, beri mereka kasih sayang yang lebih.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H