Hidup berjalan berlalu dan bermakna
Mungkin jika kau salah mengartikannya itu akan menjadi malapetaka
Apasih makna hidup ituu..
Apakah perlu kita pikirkan
Apakah perlu direnungkan demi mendapat sebuah jawaban
Maka jawabannya adalah yaa
Coba tanyakan pada dirimu sendiri
Untuk apa Kamu hidup selama ini
Jika kamu belum mendapatkan jawaban maka kamu telah membuang waktu demi hal yang sebenarnya kamu sendiri tak tahu maknanya
Tak peelu merasa iri dengan orang lain