Lihat ke Halaman Asli

Mutia Yasmin

mahasiswi

Rekomendasi Fashion yang Bisa Membuat Kalian Lebih Percaya Diri

Diperbarui: 15 Desember 2021   10:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Beauty. Sumber ilustrasi: Unsplash

Sebentar lagi kita akan menghadapi masa new normal. Dan hal ini pasti membuat kita berfikir memakai fashion seperti apa untuk kesan pertama masuk kuliah online bukan??? maka dari itu saya akan memberikan beberapa rekomendasi fashion yang cocok dan fashionable kepada kaum adam nih.

1.Kemeja Flanel

Style yang simple tetapi nyaman dan juga memikat! style dengan kemeja flanel memang sangat bisa untuk menjadi penyelamat kaum adam untuk tetap terlihat stylish saat tidak ada lagi pakaian yang tidak dapat dipakai lagi. Dengan memadukannya dengan celana jeans atau bisa juga dengan memakai nya sebagai outer dengan dalaman kaos polos. Kalian akan terlihat cool saat ke kampus. Dan coba lah memakai sneakers kesayangan anda. Pakailah beberapa aksesori yang dapat menunjang penampilan, misalnya saja jam tangan.

2.Jaket Denim

Ada yang tidak tau dengan jaket denim? tidak mungkin, jaket ini sangat terkenal di kalangan pria ataupun wanita.Outerwear sudah sangat populer pada abad ke-16 di Amerika bahkan sampai sekarang. Denim fashion ini sangat cocok digunakan ke kampus. Kalian juga bisa mencoba memakai sepatusneakers atau chelsea boots. Alasan saya merekomendasikan denin pakaian itu akan membuat kesan yang manly dan yang pasti para wanita langsung melirik.

3. Polo Shirt

Jika kalian ingin tampil santai cobalah memakai polo shirt. Model ini akan membuat kalian tanpa santai namun rapi.Model ini cocok bila sesekali memakainya saat pergi  kekampus atau sekedar hangout. Mempadukannya juga sangat simple. Pilih ingin pakai celana jeans,chino,atau khaki.  Selain itu kalian bisa memadukan polo shirt dengan outwear seperti cardigan, jaket dneim, atau sweater.

4.Kemeja Kotak-Kotak dan abstrak.

Kalian bisa mencoba memakai kemeja kotak-kotak dan abstrak. Dan memakai celana chino dengan warna pastel misalnya krem atau biru atau yang netral juga bisa sperti abu-abu. Pakai kemeja dengan kancing jika menurtu kalian terlalu formal pakailah kaus stripe atau kaos polos.

5. Hoodie

Saat musim hujan cuaca dingin atau jadwal kuliah kalian malam hari, hoodie adalah pilihan terbaiknya. Bahan yang tebal dapat melindungi dari udara dingin tetapi tetap memberikan kesan stylish. Jika kalian menyukai model fashion yang oversize kalin bisa menggunakannya. Kalian juga bisa max and macth nya dengan celana apsa pun yang penting kalian nyaman saat menggunakannya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline