Lihat ke Halaman Asli

Mutia Nisa

2330103020056_UPR Dosen pengampu : Puput Iswandyah Raysharie, SE., ME

Mengenal Equilibrium Output

Diperbarui: 3 Oktober 2023   13:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Equilibrium aggregat output masih terdengar asing di telinga kita semua,masih banyak yang belum memahami apa itu equilibrium aggregat output itu sendiri. Dalam artikel ini akan berisi penjelasan dan pemaparan mengenai equilibrium aggregat output. Ayo simak penjelasannya.

Apa itu equilibrium aggregat output?

Equilibrium aggregat output merupakan keseimbangan pasar barang dan jasa yang di capai saat titik dimana pengeluaran aggregat jumlahnya sama dengan output aggregat.

Equilibrium aggregat output ialah ketika output aggregat atau hasil produksi(Y) dan pengeluaran aggregat yang di rencanakan sama jumlahnya. Atau bisa di sebut investasi aktual dan investasi yang di rencanakan sama jumlahnya.

Equilibrium adalah bentuk keseimbangan dari

Y = AE atau Y = C + I

Keterangan:

Y = output aggregat

AE = pengeluaran agregat yang di rencanakan

C = konsumsi rumah tangga

I = investasi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline