Lihat ke Halaman Asli

Mutia Fakhriani

Guru - Mahasiswa

Taksonomi Bloom Revisi Terbaru

Diperbarui: 14 Maret 2023   18:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Koleksi Pribadi

Taksonomi bloom adalah tingkatan yang mengidentifikasi keterampilan berpikir mulai dari jenjang yang terrendah hingga jenjang tertinggi. Taksonomi Bloom pertama kali muncul pada tahun 1956 oleh seorang psikolog pendidikan yaitu Benjamin Bloom. Pada tahun 2021 direvisi oleh Krathwohl dan para ahli aliran kognitivisme. Hasil revisi ini yang kita kenal dengan nama Revisi Taksonomi Bloom. Revisi yang dibuat hanya pada ranah kognitif dengan menggunakan kara kerja.

Taksonomi Bloom dibagi menjadi tiga ranah, yaitu: kognitif, afektif dan psikomotorik. Tiga domain tersebut penting dalam pembelajaran. Namun, domain kognitiif seperti pada penjelasan di atas lebih banyak digunakan.

Taksonomi Bloom versi revisi, jenis pengetahuan dibagi menjadi 4 (empat) yaitu:

  1. Fakta: Informasi yang menunjukkan fenomena dalam pembelajaran
  2. Konseptual: termasuk kategori, struktur, dan teori
  3. Prosedur: bagaimana menggunakan teknik dan metode yang spesifik, dan waktu penggunaannya
  4. Metakognitif: strategi keputusan, pengetahuan-diri, dan "thinking about thinking"

Untuk membaca dan memahami revisi taksonomi bloom, penulis melampirkan tautan link pdf taksonomi bloom revisi terbaru berikut.

Taksonomi Bloom Revisi 

Taksonomi Bloom Revisi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline