Lihat ke Halaman Asli

Muthia Dhiya Ulhaq

Administrasi

When you let go the overthinking, your life become a peace

Diperbarui: 15 November 2024   11:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

https://pin.it/7yPV87tPj

Pada umumnya hidup adalah pengulangan dari beberapa kali perasaan, jatuh bangun yang sering di hadapi berbagai orang di dunia. Saat ini kita hidup berada di generasi yang sadar akan pentingnya kesehatan mental. Salah satu hal yang sering kita rasakan adalah overthinking.

Satu dari dua orang di dunia, pasti sempat merasakan overthinking, sebuah pemikiran yang tidak pernah berhenti dan sulit untuk di selaraskan.

What’s Overthinking?

Overthinking adalah sebuah kondisi dimana seseorang memikirkan hal yang terus berulang - ulang secara berlebihan, sehingga membuat kondisi kesehatan mental seseorang semakin rentan.

Mereka sering terjebak dalam pemikiran yang tiada habisnya, mengulangi lingkaran yang sama tanpa adanya sebuah solusi.

Cara menangani Overthinking

Sebetulnya sudah banyak cara untuk menangani kasus yang sering dirasakan banyak orang. Contohnya :

1. Mencari bantuan dari ahli

Jika overthinking yang dirasakan sudah menganggu dalam kehidupan sehari hari, pertumbangkan untuk menemui psikolog/psikiater.

2. Fokus dengan pencarian solusi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline