Lihat ke Halaman Asli

Ibra Alfaroug

TERVERIFIKASI

Dikenal Sebagai Negara Agraris, Namun Dunia Tani Kita Masih Saja Ironis

Petuah Lama dari Leluhur

Diperbarui: 14 Februari 2019   15:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

ilustrated by; pixabay.com

Janganlah berlayar terlalu jauh nanti bisa jatuh tenggelam. Jika takut takut jatuh tenggelam berhenti berlayar di laut luas. Pegganglah jala jaring ikan. Duduk diam di tepian pantai.

Kalau suka bermain api. Janganlah takut jari terbakar. Bila jari tak terbakar. Pedih mata kena asapnya.

Kalau kusut di ujung tali. Coba cari awal pangkalnya. Jika hilir kotor keruh berbau. Bisa jadi hulu banyak sampahnya.

Terbentur biduk dibatu karang. Jangan berhenti, lari menghilang. Putar kaki rubah haluan. Lupa arah muara tujuan.

Jika ingin manisnya madu. Panjat dulu tempat yang tinggi. Kalahkan dulu si lebah ganas. Kendi madu akan di dapat.

Urungkan niat memakan nangka. Jika masih takut akan getahnya. Janganlah memaksa dapat jabatan  tinggi. Bila hak dan kewajiban masih dilupakan.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline