Lihat ke Halaman Asli

ahmad mukhtar Jaiz

penerus Risalah Nabi

Pantun Nasehat Langkah 14-26

Diperbarui: 21 Februari 2018   13:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ambil pahat diatas kawat,

Ukiran jepara motif istana.

Perilaku jahat jangan dibuat,

Hidup sengsara mati merana.

Udang kara di kedai cina,

Ambil sekerat sayang terjatuh.

Hidup sengsara mati merana,

Kawan dan sahabat pergi menjauh.

Ambil sekerat sayang terjatuh.

Cari lagi untuk berbuka.

Kawan dan sahabat pergi menjauh,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline