Lihat ke Halaman Asli

Mengapa BBM di Indonesia Diatur oleh Pemerintah

Diperbarui: 7 Desember 2022   22:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

BBM merupakan singkatan dari bahan bakar minyak yaitu sebuah sumber energi yang dibuat dari minyak mentah bumi yang di pergunakan untuk bahan bakar seperti kendaraan bermotor, mobil dan lain-lain.

BBM di indonesia sendiri mengalami kenaikan harga salah satu faktor kenaikan harga BBM tersebut dipicu oleh besarnya beban subsidi dan tidak tepatnya sasaran pembelian bahan bakar minyak (BBM).

Mengapa Sih Pemerintahan Indonesia Ikut Campur Dalam Menaikan Harga BBM?

Nah, peranan pemerintah dalam menaikkan harga BBM untuk menambah anggaran pemerintah sehingga sangat berdampak terhadap APBN dan menstabilkan anggaran  APBN tersebut.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline