Nama : Muhammad Salman Alparisi
Nim : 2410416110017
Prodi : S1 Geografi
Fakultas : FISIP
Universitas : Universitas Lambung Mangkurat
Matkul : Kartografi
Dosen pengampu : Dr. Rosalina Kumalawati, S.Si., M.Si.
Pengertian Simbol Peta
Dalam kartografi, simbol adalah tanda-tanda yang digunakan untuk mewakili objek, kenampakan, atau fenomena yang ada di permukaan bumi. Simbol membantu pengguna peta memahami informasi yang disajikan dengan lebih cepat dan akurat, simbol pada peta dikelompokkan menjadi beberapa jenis yaitu:
Simbol Peta Berdasarkan Bentuknya