Lihat ke Halaman Asli

Muhammad rizkihariadi

mahasiswa fakults dakwah kpi

Cara Ganti Oli Vixion New

Diperbarui: 23 Desember 2023   21:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Otomotif. Sumber ilustrasi: FREEPIK

       Motor sudah menjadi  kebutuhan kita sehari hari oleh karena itu oli wajib sering di ganti  apalagi injeksi vixion berikut cara ganti oli

motor vixion:

1)posisikan motor pada area yang rata

2)siapkan wadah penampung oli kotor

3)siapkan oli baru pastikan sesuai rekomendasi pabrik

4)buka lubang bawah oli mesin dengan kunci shock 19

5)pastikan oli kotor keluar semua setelah itu

6) tutup lubang oli mesin dungan kunci shock 19

7) buka tutup oli atas pakai tang 

8)masukkan oli baru pakai corong kemudian kencangkan tutup lubang atas pakai tang

9)panaskan mesin sebelum di jalankan




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline