Lihat ke Halaman Asli

MuhammadRezaHarsonoGugus7Jabar

Mahasiswa PNJ Prodi Teknik Informatika

Pesan dan Kesan Selama PKKP 2022

Diperbarui: 6 September 2022   15:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Halo kawan PNJ, perkenalkan nama saya Muhammad Reza Harsono dari Gugus 7 Jawa Barat

Kali ini saya akan memberikan kesan dan pesan saya selama mengikuti kegiatan PKKP 2022. Pada tanggal 1-3 september saya melaksanakan PKKP di Rindam Jaya dan selama berada disana saya diajarkan mengenai kedisiplinan dan tanggung jawab. Para pelatih di Rindam Jaya juga semuanya baik-baik dan semua kegiatan yang ada di Rindam mulai dari PBB, jurit malam hingga outbound itu semuanya sangat seru. Kemudian lanjut pada tanggal 5-7 September saya melaksanakan PKKP di PNJ. Selama berada di PNJ saya mendapatkan informasi yang sangat berguna mengenai kehidupan kampus mulai dari narasumber yang dihadirkan dan juga dari kakak-kakak panitia.

Pesan saya untuk para mahasiswa baru Politeknik Negeri Jakarta adalah jangan sia-siakan kesempatan kita untuk berkuliah karena banyak orang-orang di luar sana yang berkeinginan untuk melanjutkan belajar di bangku kuliah namun terhalang oleh berbagai faktor. Oleh karena itu kita harus bersungguh-sungguh dan aktif dalam menempuh kuliah di Politeknik Negeri Jakarta sehingga kita bisa menjadi orang-orang sukses nantinya.

Harapan saya untuk Politeknik Negeri Jakarta adalah semoga Politeknik Negeri Jakarta tetap jaya dan bisa menjadi salah satu kampus politeknik terbaik di Asia bahkan di dunia dan semoga semua mahasiswa Politeknik Negeri Jakarta bisa lulus dengan nilai yang memuaskan dan menjadi orang-orang yang sukses kedepannya.

https://s.pnj.ac.id

Muhammad Reza Harsono

Email : muhammad.reza.harsono.tik22@mhsw.pnj.ac.id

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline