Lihat ke Halaman Asli

Pentingnya Kedisiplinan bagi Seorang Perawat

Diperbarui: 23 September 2023   20:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Disiplin merupakan sikap dan perasaan taat dan patuh terhadap nilai-nilai yang dipercaya merupakan tanggung jawabnya. Kedisiplinan tidak hanya berlaku untuk mereka yang sedang bekerja saja. Kita sebagai mahasiswa juga harus senantiasa bersikap disiplin agar kelak ketika kita sudah terjun di dunia kerja tidak mudah melakukan kesalahan akibat kelalaian kita, karena selain merugikan diri kita sendiri hal tersebut juga bisa merugikan orang lain.

Kenapa Perawat harus disiplin? Karena Perawat bertugas merawat orang yang sedang sakit, jika Perawat tidak disiplin maka banyak hal buruk yang akan terjadi, salah satu kemungkinan terburuk adalah hilangnya nyawa pasien. Bayangkan ketika ada seorang pasien sedang dirawat intensif dan sedang kehabisan cairan infus, jika perawat tidak disiplin (terlambat mengganti kantung infus) tentu saja hal tersebut dapat mengancam nyawa pasien, seperti yang terjadi di Pangkalpinang.

Berita :
Akibat kelalaian perawat rumah sakit seorang bayi yang baru berumur 4 hari tewas karna kekurangan oksigen dan kekurangan cairan akibat infus yang melekat di tubuh sang bayi kering dan terlambat diganti oleh suster rumah sakit umum daerah Pangkalpinang, Bangka Belitung.
Sumber : M Fathurrakhman, , Diduga Akibat Perawat Lalai, Bayi 4 Hari Tewas,
Jum'at 25 September 2009 07:21 WIB

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline