Lihat ke Halaman Asli

Penyuluhan Program Pengurusan NIB dan Sertifikasi Halal Para Pelaku UMKM Desa Gonoharjo

Diperbarui: 6 Agustus 2023   11:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Mahasiswa KKN XXX Universitas Wahid Hasyim Semarang, Limbangan 4 Desa Gonoharjo Mengadakan Penyuluhan Program Pengurusan NIB (Nomor Induk Berusaha) Dan Sertifikasi Halal Bersama Para Pelaku UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) pada hari Minggu tanggal 06 Agustus Tahun 2023 yang bertempat di Balai Desa Gonoharjo Kabupaten Kendal

Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh 30 peserta, yang terdiri para pelaku UMKM di lingkungan Desa Gonoharjo Kabupaten Kendal. 

Dalam pengurusan NIB dan Sertifikasi Halal, mahasiswa KKN XXX UNWAHAS telah mendatangkan petugas BPJH (Badan Penyelenggara Jaminan Halal) dari Kabupaten Kendal. 

Dokpri

Dokpri

UMKM MAJU, EKONOMI TUMBUH 💪💪

KKN XXX UNIVERSITAS WAHID HASYIM SEMARANG

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline