Lihat ke Halaman Asli

Muhammad Afdhal

Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain

Kemenangan Manchester United 2-0 terhadap Leeds United Membuat De Gea Bersemangat

Diperbarui: 25 Februari 2023   19:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Image caption : MU - 12/2/2023.

Kemenangan Manchester United (MU), David De Gea angkat bicara terhadap kemenangan timnya ketika melawan Leeds United, pada Minggu (12/2/2023) malam WIB. Kemenangan itu meraih goal kemenangan 2-0 dan menjadi kemenangan yang sangat sempurna bagi kiper Spanyol tersebut.

kemenangan 2-0  MU dalam lawatannya ke Elland Roads, markas Leeds United dicetak oleh Marcus Rashford dan Alejandro Garnacho.

Di laga ini, Manchester United (MU) sempat dibuat kesulitan oleh squad tuan rumah. Namun, di menit ke 15 terakhir laga, MU bangkit dan mencetak dua gol dan berhasil membawa kemenangan bagi squadnya. 

Dalam keterangannya David De Gea terlihat sangat senang melihat timnya bisa menang di laga ini.

Katanya "Sejak awal kami tahu bahwa mencetak gol pertama bukanlah hal yang mudah di laga ini dan bahkan sangat krusial," uangkap David De Gea kepada MUTV.

Pada kesempatan ini, David De Gea memuji strategi  kombinasi Luke Shaw dan Marcus Rashford yang menghasilkan gol pertama terhadap MU. Ia melihat kedua pemain sudah menunjukkan kualitas mereka sebagai pemain top.

"Dalam proses mencetak gol, Luke Shaw bermain dengan sangat baik dan melepaskan umpan silang yang sempurna dan dapat diselesaikan oleh Rashy yang lagi on fire viral belakang ini".

Uangkap De Gea"Gol itu sangatlah krusial bagi timnya, karena setelah gol ini tim squad MU nya berhasil mengontrol jalannya pertandingan dan unggul mencetak gol dan maju sebagai pemenang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline