Lihat ke Halaman Asli

INA Menang: Sibuk Diberitakan, INA Kalah?

Diperbarui: 24 Juni 2015   20:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Olahraga. Sumber ilustrasi: FREEPIK

Ironis sekali rasanya sehari sebelum pertandingan antara Indonesia -Malaysia. beritanya gentir dimana-mana. infotaiment, berita, radio, surat kabar, dan lain-lain.

Khususnya saat Andik memasukkan bola ajaib ke gawang singapura, Andik menjadi perbincangan dimana-mana.

Setiap saat, media sibuk memberitakan ini dan itu.

Disaat timnas kita kalah?

Apakah kita hanya mencintai timnas kita disaat senang?

jikalau saja andik, bambang dkk. mendengar ini tentunya mereka akan sedih. Padahal mereka semua tetap butuh dukungan kita semua untuk hasil yang lebih baik di perhelatan selanjutnya.

Banyak hal yang perlu dibenahi dalam manajemen sepakbola indonesia. saya kira anda semua tahu akan hal itu.

Mari kita mencintai Timnas kita dalam keadaan apapun. tetap berikan penghargaan terhadap kucuran keringat mereka. mereka telah melakukan yang terbaik.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline