Lihat ke Halaman Asli

Muhammad

Konten editor

Pengaruh Orang Tua dalam Memotivasi Belajar Siswa

Diperbarui: 7 November 2024   20:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Edit by: Ananda kholilah siregar

anak sangatlah penting,terutama dalam memotivasi siswa untuk belajar dan mencapai tujuan akademis.motivasi yang diberikan orangtua dapat berpengaruh besar terhadap sikap dan prestasi belajar anak di sekolah.
Bentuk dukungan orangtua
Dukungan emosional
      orangtua memberikan dukungan emosional akan menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi anak.Hal ini membantu anak merasa dihargai dan termotivasi untuk belajar.kata-kata penyemangat dan pengakuan atas usaha yang dilakukan anak dapat meningkatkan rasa percaya diri mereka
2. Keterlibatan dalam pendididkan
     Keterlibatan orangtua dalam kegiatan sekolah seperti menghadiri pertemuan orangtua-guru atau membantu anak dalam pekerjaan rumah, menunjukkan bahwa orangtua peduli terhadap pendidikan anak.ini dapat memotivasi siswa untuk lebih serius dalam belaja.

3. Pemberian contoh
     Orangtua yang menunjukkan sikap positif terhadap pendidikan,seperti membaca buku atau berdiskusi tentang topik-topik  teladan yang baik bagi anak.Melihat orangtua  berkomitmen pada pembelajaran akan memdorong anak untuk melakukan hal yang pengaruh lingkungan keluarga ,lingkungan keluarga yang kondusif juga berperan penting dalam memotivasi siswa. Keluarga yang memberikan akses kesumber belajar, seperti buku,internetatau alat tulis,serta menciptakan rutinitas belajar di rumah dapat meningkatkan motivasi siswa untuk belajar secara mandiri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline